Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Jurnal Perempuan:

"

Jurnal Perempuan digagas dan didirikan oleh Gadis Arivia pada tahun 1996 M. Ia bekerja sebagai dosen bidang feminisme dan filsafat di Departemen Filsafat, Universitas Indonesia. Pihak lain yang turut mendukung yaitu Ida Dhanny, Asikin Arif, dan Toeti Heraty.[1] Ide untuk menerbitkan Jurnal Perempuan karena mahasiswa di Universitas Indonesia pada masa itu kesulitan mendapatkan bahan-bahan kajian feminis berbahasa Indonesia. Padahal pengetahuan tentang gender dan analisis status perempuan Indonesia di masyarakat sangat dibutuhkan guna memajukan kesetaraan gender di Indonesia. Maka, disusunlah redaksi Jurnal Perempuan yang bersifat sepenuhnya voluntir dari berbagai kalangan pengetahuan.[butuh rujukan]