Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Pengacakan dan penghamburan:

"

Salah satu tujuan pengacakan adalah untuk menyulitkan pencarian kunci, meski penyerang memiliki banyak pasangan teks asli dan teks hasil penyandiannya dengan kunci yang sama. Maka, tiap bit pada teks tersandi seharusnya bergantung pada keseluruhan kunci. Secara khusus, penggantian satu bit kunci akan mengubah seluruh teks tersandi. Cara sederhana untuk meraih pengacakan dan penghamburan adalah penggunaan jaringan substitusi–permutasi. Dalam sistem ini, teks asli dan kunci hampir memiliki peran yang sama dalam menghasilkan teks tersandi sehingga cara ini menjamin pengacakan dan penghamburan.[butuh rujukan]