Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman William Martin:

"

Sosok Gwlyndwr Michael sendiri hanyalah hasil perkiraan Roger Morgan, seorang sejarahwan yang kebetulan mendapat akses berbagai dokumen kematian dan merasa Michael adalah sosok yang cocok dengan yang dideskripsikan oleh Montagu dalam bukuknya. Hanya saja keraguan muncul karena sebagai gelandangan, fisiknya tidak terlalu cocok sebagai perwira militer. Selain itu jasadnya sudah berbulan-bulan dieskan. Karena itu lebih masuk akal jika yang menjadi korban "penyamaran" ini adalah sosok tentara marinir sendiri.[butuh rujukan]