Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman DVD:

"

Distributor film dan home entertaiment mengadopsi format DVD untuk menggantikan kaset VHS yang pada saat itu lazim sebagai format distribusi video konsumen utama.[1] Mereka mengadopsi DVD karena menghasilkan video dan suara dengan kualitas lebih tinggi, memberikan keawetan data yang superior, dan dapat interaktif.[butuh rujukan] Interaktivitas LaserDiscs yang telah terbukti diminati konsumen, terutama para kolektor. Ketika harga LaserDisc turun dari sekitar $100 per disc menjadi $20 per disc secara eceran, membuat fitur mewah tersebut tersedia untuk konsumsi massal. Secara bersamaan, studio film memutuskan untuk mengubah model rilis hiburan rumah mereka dari model sewa ke model pembelian,[butuh rujukan] dan membuat banyak penjualan yang besar pada DVD.