Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Chubby Checker:

"

Ernest Evans dilahirkan di Spring Gulley, Carolina Selatan, dan dibesarkan di Philadelphia, Pennsylvania sebagai anak petani tembakau.[1] Ia dibesarkan bersama dua orang saudara laki-laki.[2] Ketika berusia delapan tahun, Evans membentuk kelompok paduan suara anak-anak di pinggir jalan.[3] Sewaktu di sekolah menengah atas, ia sudah pandai bermain piano, dan teman-teman sekelas dihiburnya dengan aksi bernyanyi meniru Jerry Lee Lewis, Elvis Presley, dan Fats Domino.[4] Salah seorang teman sekelasnya di Sekolah Menengah Atas Philadelphia Selatan bernama Fabiano Forte yang menjadi penyanyi pop bernama Fabian pada akhir tahun 1950-an dan awal tahun 1960-an.[butuh rujukan]