Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Dmitry Shishkin:

"

Dia telah memenangkan banyak hadiah, termasuk di Kompetisi Ferruccio Busoni ke-59 (2013, Hadiah Ketiga) dan di kompetisi di Rusia, Cina, Jerman, Bulgaria, dan Polandia. Dia juga berkompetisi di Kompetisi Piano Chopin Internasional ke-17 (2015, Hadiah Keenam). Dia telah tampil dengan orkestra di seluruh Rusia, termasuk Moscow State Symphony dan Moscow Philharmonic. Dia telah tampil di Bulgaria, Jerman, bekas Yugoslavia, Italia, Spanyol, Prancis, Inggris, Jepang, Austria, Cina, Polandia, dan Korea Selatan. Selain piano, dia juga mengarang.[butuh rujukan]