Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Ellyas Pical:

"

Pada tanggal 3 Mei 1985, Ellyas Pical merebut gelar juara IBF kelas bantam yunior (atau kelas super terbang) dari petinju Korea Chun Ju-do di Jakarta 5.[butuh rujukan] Chun Ju-do kalah secara KO dari Ellyas Pical setelah Joe Cortez yang menjadi wasit menyatakan mengibaskan kedua tangannya. Pertandingan ini dihadiri sekitar 12.000 penonton.[1] Kemenangan ini menjadikan Ellyas Pical sebagai juara baru.[2] Setelah mempertahankan gelar melawan petinju Australia, Wayne Mulholland, 25 Agustus 1985, Pical harus mengakui keunggulan petinju Republik Dominika, Cesar Polanco dengan angka di Jakarta. Namun Pical mampu bangkit dan membalas kekalahannya atas Polanco dengan balik memukul KO Polanco pada pertandingan kedua di Jakarta, 5 Juli 1986.