Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Brakas, Raas, Sumenep:

"

Brakas adalah desa yang terletak di ujung timur Pulau Raas.[butuh rujukan]Desa Brakas terdiri dari 8 dusun. Sebanyak 5 dusun terletak di daratan Pulau Brakas. Sedangkan 3 dusun lainnya berada di kepulauan sekitar Pulau Brakas. Dusun-dusun yang terletak di daratan Pulau Brakas yaitu Dusun Brakas Barat, Dusun Sonok, Dusun Timur Embung, Dusun Barat Embung Barat dan Dusun Barat Embung selatan. Sedangkan dusun-dusun yang terletak di kepulauannya yaitu Dusun Polo Talango Aeng, Dusun Polo Talango Tengah dan Dusun Polo Kalosot.[butuh rujukan] Desa Brakas memiliki satu pulau berstatus pulau tak berpenghuni, yaitu Polo Talango Timur.