Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Air Caraïbes:

"

Air Caraïbes didirikan karena keinginan untuk memiliki maskapai penerbangan regional sesuai dengan kebutuhan dari teritori Karibia Prancis. Perusahaan didirikan pada bulan Juli 2000 melalui penggabungan dari beberapa maskapai penerbangan lokal (Air Guadeloupe, Air Martinique, Air St Barthélémy, Air St Martin). Tahun 2002, perusahaan ini menerbangkan 445.000 penumpang dengan omzet sebesar €68 juta. Maskapai ini menjadi bagian dari Carib Sky Alliance, sebuah aliansi maskapai yang menghubungkan Air Caraïbes dengan maskapai sebagai berikut: Leeward Islands Air Transport dan Winair (Windward Islands Airways).[butuh rujukan]