Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Heinrich Theodor Böll:

"

Pada 1945 ia menjadi tahanan perang Amerika. Orang-orang Amerika ingin mendidik orang Jerman agar demokratis. Maka mereka mendorong tahanan dengan bakat menulis. Böll dan beberapa penulis muda lainnya mendirikan group 47.[butuh rujukan] Böll menulis banyak sastra bernuansa kritik sosial. Tema utamanya yakni penindasan jalan hidup oleh kekuatan Katolik konservatif dan masalah Nazi yang tak terpecahkan dalam masyarakat.[butuh rujukan]