Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Groot Begijnhof Sint-Amandsberg:

"

Setelah dibangun selama dua tahun oleh delapan belas pekerja, beguinage ini mulai digunakan pada 29 September 1874 oleh sekitar 600 beguines, sementara gerejanya dibuka pada tanggal 28 September 1875.[1][2] Pada tahun 1994, beguinage ini menjadi salah satu dari 13 beguinage di Flandria yang masuk ke dalam daftar Situs Warisan Dunia UNESCO.[butuh rujukan]