Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Proton Mail:

"

Proton Mail mengurus dan memiliki perangkat keras dan jaringan peladen sendiri untuk menghindari penggunaan perkakas pihak ketiga. Proton Mail mengurus dua pusat data, satu di Lausanne dan satunya lagi di Attinghausen (di bekas bungker militer K7 di bawah 1.000 meter batu granit) sebagai cadangan pusat data.[1][2][3] Karena pusat data berlokasi di Swiss, maka pusat data tersebut secara hukum di luar yurisdiksi AS dan UE. Di bawah hukum Swiss, semua permintaan pengawasan (surveillance) dari negara asing harus melalui pengadilan Swiss dan merupakan subjek untuk traktat. Target bakal calon pengawasan segera diberitahu dan dapat mengajukan banding atas permintaan di pengadilan.[butuh rujukan]