Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Samovar:

"

Samovar adalah ciri penting dari sebuah rumah tangga Rusia dan sangat cocok untuk minum teh di sebuah lingkungan komunal dalam jangka waktu yang panjang. Ungkapan Rusia "duduk-duduk bersama samovar" berarti santai berbicara sambil minum teh dari samovar. Hal ini sebanding dengan ungkapan Jerman Kaffeeklatsch, atau fika di Swedia dan nargile di Turki.[butuh rujukan]