Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Kutukan sumber daya:

"

Sering muncul tekanan internasional terhadap negara-negara kaya SDA di dunia ketiga supaya mencegah menginvestasikan ulang pendapatan SDA-nya ke sektor-sektor sosial, atau bahkan upaya pembangunan menuju diversifikasi ekonomi. Tekanan tersebut diduga berasal dari negara-negara kuat seperti Amerika Serikat dan negara maju lainnya di Barat, serta institusi pro-liberalisasi seperti World Trade Organization dan International Monetary Fund.[butuh rujukan]