Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Tukang cukur:

"

Budaya mencukur rambut pria dibawa ke Roma oleh koloni Yunani di Sisilia pada 296 SM. Tempat cukur kemudian menjadi pusat berita dan gosip harian yang sangat populer. Kunjungan pagi ke tonsor menjadi bagian dari rutinitas sehari-hari, sama pentingnya dengan kunjungan ke pemandian umum. Cukur pertama (tonsura) seorang pemuda dianggap sebagai bagian penting dari upacara kedewasaannya. Beberapa orang Romawi menjadi tukang cukur yang kaya dan berpengaruh, menjalankan binsis cukur yang menjadi lokasi favorit masyarakat kelas atas. Namun, sebagian besar tukang cukur pada masa itu adalah pengusaha kecil, yang memiliki etalase kecil atau bekerja di jalanan dengan tarif murah.[butuh rujukan]