Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Pertempuran Zallaqah:

Teks ini merupakan bagian dari bagian awal artikel ini, sehingga penambahan referensi mungkin opsional. Silakan lihat WP:REFERENSIPEMBUKA untuk informasi lebih lanjut.

"

Pertempuran Zallaqah (23 Oktober 1086; bahasa Arab: معركة الزلاقة), disebut juga Pertempuran Sagrajas, merupakan sebuah pertempuran antara dinasti Murabitun (Almoravid) pimpinan Yusuf bin Tasyfin dan Raja Kastilia Alfonso VI. Tempat pertempuran ini disebut Az-Zallaqah (tanah yang licin) karena diceritakan licinnya medan pertempuran akibat banyaknya pertumpahan darah.[butuh rujukan]