Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Keselamatan penerbangan:

"

Sejak tahun 1997, jumlah kecelakaan fatal penerbangan tidak lebih dari 1 kali per 2.000.000.000 mil-orang yang diterbangi[butuh rujukan](misalnya, 100 orang terbang dengan pesawat untuk jarak 1.000 mil (1.600 km) dihitung sebagai 100.000 mil-orang (person-miles), menjadi sebanding dengan metode transportasi dengan jumlah penumpang yang berbeda, seperti satu orang mengemudikan mobil sejauh 100.000 mil (160.000 km), yang juga berarti 100.000 mil-orang), demikian juga moda transportasi paling aman bila diukur dengan jarak tempuh.