Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Siniar:

"

Siniar mungkin baru terdengar gaungnya di Indonesia, tetapi telah lama dikenal di dunia.[1] Pada tahun 2004, The Guardian menyebutnya sebagai “audible revolution”. Sejak 2014, pendengar siniar melalui ponsel naik hingga 157%.[butuh rujukan] Tentunya ada pula yang mendengar melalui perangkat lain seperti tablet atau komputer.[butuh rujukan] Sepuluh besar negara dengan pendengar podcast terbanyak adalah Korea Selatan, Spanyol, Swedia, Australia, Amerika, Italia, Kanada, Prancis, Jepang, dan Jerman. Genre terpopuler yang didengarkan di Korea Selatan adalah berita dan politik, musik, komedi, film, dan bahasa.[butuh rujukan]