Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Laboratorium Nasional Brookhaven:

Teks ini merupakan bagian dari bagian awal artikel ini, sehingga penambahan referensi mungkin opsional. Silakan lihat WP:REFERENSIPEMBUKA untuk informasi lebih lanjut.

"

Laboratorium Nasional Brookhaven (bahasa Inggris: Brookhaven National Laboratory), adalah sebuah Laboratorium Nasional Departemen Energi Amerika Serikat yang terletak di Upton, New York di Long Island, dan dibentuk pada 1947 di tempat Camp Upton, sebuah bekas pangkalan Angkatan Darat Amerika Serikat. Brookhaven dioperasikan untuk Departemen Energi Amerika Serikat oleh Brookhaven Science Associates. Lab ini mempekerjakan 3.000 ilmuwan, teknisi, dan personel pendukung, dan 4.000 penyelidik tamu setiap tahunnya. Penemuan dalam lab ini telah memenangkan enam Hadiah Nobel.[butuh rujukan]