Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman American Airlines:

"

Setelah memindahkan kantor pusatnya dari Kota New York ke Fort Worth, Texas pada tahun 1979,[1] American Airlines mengubah sistem pelayanannya ke sistem penghubung (di mana beberapa bandara dipilih sebagai pusat penghubungnya) dengan membuka pusat penghubung pertamanya di Bandara Internasional Dallas/Fort Worth. American lalu membuka pusat penghubung kedua di Terminal 3 Bandara Chicago O'Hare pada tahun 1982, dan juga mulai melayani rute transatlantik dari Dallas ke London pada bulan Mei 1982.[butuh rujukan] Dipimpin oleh CEO baru, Robert Crandall, American pun berekspansi melalui pusat penghubung ini pada dekade 1980an, diantaranya dengan membuka rute baru ke Eropa serta ke Asia.