Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Diamantinasaurus:

"

Walaupun termasuk jenis dinosaurus baru, Diamantinasaurus diketahui telah mencapai ukuran setidaknya panjang 15,5 m dengan tinggi sekitar 4 m di punggungnya. Beratnya bisa mencapai 13 ton. Punggungnya dilapisi ratusan lempengan tulang kecil yang menahan gigi dan cakar predator seperti Australovenator.[butuh rujukan]