Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Liga Demokrasi Nasional:

"

NLD dibentuk setelah Pemberontakan 8888, serangkaian protes yang mendukung demokrasi yang terjadi pada tahun 1990 dan berakhir ketika militer kembali mengambil kendali negara melalui kudeta. Organisasi ini dibentuk di bawah kepemimpinan Aung San Suu Kyi, putri Aung San, seorang tokoh penting dalam gerakan kemerdekaan Burma pada tahun 1940-an. Dia direkrut oleh para pendukung demokrasi yang peduli.[butuh rujukan] Ketua pendiri pertama adalah Brigadir Jenderal Aung Gyi dan Aung San Suu Kyi adalah Sekretaris Jenderal Partai.