Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Prefektur Apostolik Guilin:

"

Seperti prefektur apostolik lainnya, wilayah gerejawi tersebut adalah subyek langsung Tahta Suci. Wilayah gerejawi tersebut didirikan pada 9 Februari 1938 di bawah otoritas imam misionaris Amerika Serikat Yohanes Angel Romaniello. Seperti misionaris asing lainnya, ia diusir dari Tiongkok pada masa perang Korea pada 1950an, tetapi, ia mempertahankan jabatan sah sebagai prefek Guilin di gereja sampai 1980an.[butuh rujukan]