Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Siena:

"

Siena, sebagaimana kota bukit Toskan yang lain, pertama kali menjadi pemukiman pada masa Etruskan (ca 900–400 SM) saat dihuni oleh suatu suku yang disebut Saina. Orang Etruska merupakan bangsa maju yang mengubah wajah Italia tengah melalui penggunaan irigasi untuk mereklamasi lahan yang sebelumnya tidak dapat ditanami, dan melalui kebiasaan mereka membangun pemukiman di benteng perbukitan dengan pertahanan baik. Suatu kota Romawi yang disebut Saena Julia didirikan di situs tersebut pada masa Kaisar Augustus. Dokumen pertama yang menyebutkannya bertarikh 70 M.[butuh rujukan] Beberapa arkeolog menegaskan bahwa Siena berada di bawah kendali suatu suku Galia, yang disebut Senones, dalam suatu periode.