Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Starbucks:

"

Kutipan dari sejumlah seniman, penulis, ilmuwan, dan lain-lain bermunculan di cangkir Starbucks sejak 2005 dalam kampanye "The Way I See It".[1] Beberapa kutipan mengakibatkan kontroversi, termasuk oleh penulis Armistead Maupin dan Jonathan Wells yang mengaitkan 'Darwinisme' dengan eugenika, aborsi, dan rasisme.[2] Penyangkalan kemudian ditambahkan ke cangkir tersebut yang menyatakan bahwa kata-kata mereka tidak mewakili pandangan Starbucks.[butuh rujukan]