Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Brankas:

"

Kunci pengaman pada brankas umumnya berdasarkan sistem kerjanya ada 2 macam, yaitu kunci digital atau kunci analog. Pada beberapa jenis brankas, kunci digital dan kunci analog disatukan. Kunci digital dan kunci analog digunakan bersamaan sebagai sistem keamanan brankas. Sebanyak 2 kunci analog umumna digunakan pada jenis brankas tahan api dan tahan dobrak. Jenis kuncinya ialah kunci kombinasi-putar dan kunci panjang.Kunci untuk brankas dibedakan menjadi kunci panjang, kunci kecil, atau kunci kombinasi.[butuh rujukan] Sistem kunci Pengamanan brankas hanyalah sistem membuka dan bukan titik kekuatan utama brankas. Kompleksitas sistem kunci pengamanan brankas tidak menjadi penjamin utama keamanannya.[butuh rujukan]