Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Pengusiran orang India dari Uganda:

"

Britania juga mempekerjakan orang-orang berketurunan India dalam bisnis perbankan dan penjahitan. Jumlah orang India dalam bidang tersebut sangatlah tinggi, sehingga muncul stereotipe bahwa orang India adalah penjahit atau orang bank. Lebih lagi, beberapa orang India menganggap peradaban mereka lebih maju daripada Uganda.[butuh rujukan] Maka indofobia sudah ada sejak dahulu, termasuk pada masa kekuasaan Milton Obote. Komite "Afrikanisasi Perdagangan dan Industri" di Uganda pada tahun 1968 mengusulkan program-program yang indofobik. Sistem izin kerja dan dagang diperkenalkan untuk membatasi peran orang India dalam ekonomi pada tahun 1969. Orang India disegregasi dan didiskriminasi dalam kehidupan.[1]