Citation Hunt

Pintasan Wikipedia bawah tidak didukung oleh sumber terpercaya. Dapatkah Anda menemukannya?

Klik Saya menemukannya! untuk pergi ke Wikipedia dan memperbaiki pintasan, atau Selanjutnya! untuk melihat yang lain. Semoga berhasil!

Di halaman Serangan klub malam Istanbul 2017:

"

Sejak musim panas 2016, Negara Islam Irak dan Syam (ISIS) telah berada di bawah tekanan dengan kerugian teritorial karena tiga serangan paralel: Serangan Utara al-Bab (Oktober-November 2016) dan Pertempuran al-Bab yang dilakukan pihak Turki, Serangan Raqqa Utara (November-sekarang) yang dilakukan oleh pihak Kurdi, dan Pertempuran Mosul (2016) yang dilakukan oleh pihak Irak. Intervensi militer Turki di Suriah telah menjadi oposisi frontal pertama antara ISIS dan militer Turki, yang menyebabkan ketegangan memanas.[butuh rujukan]